Selasa, 22 April 2014

Dakwah bil-hal


Dakwah bil-hal merupakan aktivitas dakwah Islam yang dilakukan dengan tindakan nyata atau amal nyata terhadap kebutuhan penerima dakwah . sehingga tindakan  nyata tersebut sesuai dengan apa yang dibutuhkan oleh penerima dakwah. Misalnya dakwah dengan membangun rumah sakit untuk keperluan masyarakat sekitar yang membutuhkan keberadaan rumah sakit. (Ilmu Dakwah halaman 178, Drs. Samsul Munir Amin, M.A. amzah,jakarta 2009)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar